Social Items


Pace Wibu - Yosh dikesempatan kali ini pace akan membahas tentang Pernapasan Petir atau Kaminari no kokyu. Buat kalian yang ingin melihat tentang Pernapasan Air dan Pernapasan Binatang langsung klik aja oke.
Pernapasan Petir adalah satu dari lima pernapasan yang langsung terhubung ke Pernapasan Matahari. Pengguna Pernapasan Petir antara lain adalah Jigoro Kuwajima, Agatsuma Zenitsu, dan Kaigaku. 
Teknik Pernapasan Petir aslinya hanya ada 6 bentuk.namun, Zenitsu mengembangkan bentuk ke-7nya dan digunakan ketika melawan seniornya zenitsu yang sudah menjadi upper moon ke-6 yang bernama Kaigaku. Langsung saja ke bentuk Pertamanya:

1.Pernapasan Petir: Bentuk Pertama: Kilatan Halilintar

Kaminari no kokyu: Ichi no kata: Hekireki Issen

Bentuk pertama ini digunakan pertama kali pada episode ke-12. Teknik ini memungkinkan penggunannya untuk melakukan dash kedepan dan memotong targetnya dengan kecepatan yang luar biasa.

1.1.Bentuk Pertama: Enam kali lipat

Kaminari no kokyu Ichi no kata: Hekireki Issen: Rokuren 

Teknik ini digunakan pertama kali pada episode ke-17. Ini adalah peningkatan dari bentuk pertamanya yang di tingkatkan sebanyak 6 kali lipat.

1.2.Bentuk Pertama: Delapan kali lipat

Kaminari no kokyu: Ichi no kata: Hekireki Issen: Hachiren

Teknik ini digunakan pada chapter ke-91 ketika melawan upper moon 6 yaitu daki. Ini adalah peningkatan bentuk pertamanya sebanyak 8 kali lipat.

2.Pernapasan Petir: Bentuk Kedua: Bola Petir

Kaminari no kokyu: Ni no kata: Inadama

Teknik ini digunakan di chapter ke-145.Penggunanya memungkinkan untuk menghasilkan lima serangan petir secara bersamaan.

3.Pernapasan Petir: Bentuk ketiga: Kerumunan Petir

Kaminari no kokyu: San no kata: Shiubun seirai

Teknik ini digunakan pada chapter ke-145.Teknik ini memungkinkan penggunannya untuk menghasilkan gelombang pintalan petir kesegala arah

4.Pernapasan Petir: Bentuk keempat: Petir Panjang

Kaminari no kokyu: Shi no kata: Enrai

Teknik ini digunakan pada chapter ke-144.Teknik ini memungkinkan penggunannya untuk melakukan serangan petir dengan jarak yang panjang.

5.Pernapasan Petir: Bentuk kelima: Petir Panas

Kaminari no kokyu: Go no kata: Retsu kairai

Bentuk kelima ini digunakan Kaigaku pada chapter ke-145.Teknik ini memungkinkan Penggunannya untuk melakukan serangan petir yang dapat menghancurkan kulit dan membakar tubuh musuh.

6.Pernapasan Petir: Bentuk keenam: Hujan Petir

Kaminari no kokyu: Roku no kata: Dengou raigou

Teknik ini digunakan pada chapter ke-145.teknik ini dapat menghancurkan tubuh targetnya apabila serangannya masuk semua.

7.Pernapasan Petir: Bentuk ketujuh: Dewa Petir yang Membara

Kaminari no kokyu: Shichi no kata: Honoikazuchi no kami

Bentuk ini juga diperlihatkan pada chapter ke-145.Teknik ini dikembangkan oleh zenitsu. Bentuk serangan ini seperti naga yang memancarkan api dan petir.kecepatan serangannya juga meningkat.

Yosh itu adalah bentuk Pernapasan Petir.FYI Zenitsu hanya bisa menggunakan bentuk pertama dan bentuk ketujuh yang di kembangkan olehnya sedangkan Kaigaku tidak bisa bentuk Pertama tapi bisa bentuk kedua hingga keenam.
Pace berterimakasih yang sudah mampir dan baca artikel ini dan sampai jumpa di artikel selanjutnya. Ja mata ne see you

Teknik Pernapasan Petir di Kimetsu no Yaiba (Demon Slayer)


Pace Wibu - Yosh dikesempatan kali ini pace akan membahas tentang Pernapasan Petir atau Kaminari no kokyu. Buat kalian yang ingin melihat tentang Pernapasan Air dan Pernapasan Binatang langsung klik aja oke.
Pernapasan Petir adalah satu dari lima pernapasan yang langsung terhubung ke Pernapasan Matahari. Pengguna Pernapasan Petir antara lain adalah Jigoro Kuwajima, Agatsuma Zenitsu, dan Kaigaku. 
Teknik Pernapasan Petir aslinya hanya ada 6 bentuk.namun, Zenitsu mengembangkan bentuk ke-7nya dan digunakan ketika melawan seniornya zenitsu yang sudah menjadi upper moon ke-6 yang bernama Kaigaku. Langsung saja ke bentuk Pertamanya:

1.Pernapasan Petir: Bentuk Pertama: Kilatan Halilintar

Kaminari no kokyu: Ichi no kata: Hekireki Issen

Bentuk pertama ini digunakan pertama kali pada episode ke-12. Teknik ini memungkinkan penggunannya untuk melakukan dash kedepan dan memotong targetnya dengan kecepatan yang luar biasa.

1.1.Bentuk Pertama: Enam kali lipat

Kaminari no kokyu Ichi no kata: Hekireki Issen: Rokuren 

Teknik ini digunakan pertama kali pada episode ke-17. Ini adalah peningkatan dari bentuk pertamanya yang di tingkatkan sebanyak 6 kali lipat.

1.2.Bentuk Pertama: Delapan kali lipat

Kaminari no kokyu: Ichi no kata: Hekireki Issen: Hachiren

Teknik ini digunakan pada chapter ke-91 ketika melawan upper moon 6 yaitu daki. Ini adalah peningkatan bentuk pertamanya sebanyak 8 kali lipat.

2.Pernapasan Petir: Bentuk Kedua: Bola Petir

Kaminari no kokyu: Ni no kata: Inadama

Teknik ini digunakan di chapter ke-145.Penggunanya memungkinkan untuk menghasilkan lima serangan petir secara bersamaan.

3.Pernapasan Petir: Bentuk ketiga: Kerumunan Petir

Kaminari no kokyu: San no kata: Shiubun seirai

Teknik ini digunakan pada chapter ke-145.Teknik ini memungkinkan penggunannya untuk menghasilkan gelombang pintalan petir kesegala arah

4.Pernapasan Petir: Bentuk keempat: Petir Panjang

Kaminari no kokyu: Shi no kata: Enrai

Teknik ini digunakan pada chapter ke-144.Teknik ini memungkinkan penggunannya untuk melakukan serangan petir dengan jarak yang panjang.

5.Pernapasan Petir: Bentuk kelima: Petir Panas

Kaminari no kokyu: Go no kata: Retsu kairai

Bentuk kelima ini digunakan Kaigaku pada chapter ke-145.Teknik ini memungkinkan Penggunannya untuk melakukan serangan petir yang dapat menghancurkan kulit dan membakar tubuh musuh.

6.Pernapasan Petir: Bentuk keenam: Hujan Petir

Kaminari no kokyu: Roku no kata: Dengou raigou

Teknik ini digunakan pada chapter ke-145.teknik ini dapat menghancurkan tubuh targetnya apabila serangannya masuk semua.

7.Pernapasan Petir: Bentuk ketujuh: Dewa Petir yang Membara

Kaminari no kokyu: Shichi no kata: Honoikazuchi no kami

Bentuk ini juga diperlihatkan pada chapter ke-145.Teknik ini dikembangkan oleh zenitsu. Bentuk serangan ini seperti naga yang memancarkan api dan petir.kecepatan serangannya juga meningkat.

Yosh itu adalah bentuk Pernapasan Petir.FYI Zenitsu hanya bisa menggunakan bentuk pertama dan bentuk ketujuh yang di kembangkan olehnya sedangkan Kaigaku tidak bisa bentuk Pertama tapi bisa bentuk kedua hingga keenam.
Pace berterimakasih yang sudah mampir dan baca artikel ini dan sampai jumpa di artikel selanjutnya. Ja mata ne see you

7 comments:

  1. emang ada sampe 8x? belum pernah liat gw

    ReplyDelete
    Replies
    1. Liat di ch 91 pas lawan daki

      Delete
  2. Meskipun karakter lawak, nyata nya cuma zenitsu yg bisa solo lawan iblis abang laba2 dan iblis bulan atas keigaku, yg lain mesti tag team

    ReplyDelete
  3. Setau gua bola petir punya temen seperguruan nya yg jdi iblis trs yg ke 7 bukanya jurus 1 yg dia kembangkan?

    ReplyDelete
  4. Ngeri ya si zenitsu, thanks bqng udah bikin blog ini, soalnya mau bikin amv, jdi cari eps buat zenitsu wkwk

    ReplyDelete
  5. yang lawan daki gada yg gerakan para dewa klo ga slah

    ReplyDelete
  6. Bukannya ada bentuk ke delapan ya? kenapa ga dimasukkan?

    ReplyDelete